6 Feb 2021

Cara Menyisipkan Link Otomatis Saat Artikel di Copy Paste

 

www.halil.id-Sahabat blogger kenali ada tiga jenis blog, dari ketiga jenis blog tersebut jenis blog yang paling menyakitkan adalah blog spam.

  1. Blog pribadi :  Pada saat awal ada blog adalah blog pribadi baru berkembang menjadi blog jenis lain.  Blog pribadi sebagai diary online bagi penulisnya.  Namun seiring perkembangan dunia blogging ternyata blog pribadi bisa mendatangkan penghasilan dengan penayangan iklan, berjualan produk juga bisa.
  2. Blog Bisnis : blog jenis ini sesuai dengan namanya digunakan untuk bisnis bisa berbentuk toko online, marketplace, blog yang menawarkan jasa.
  3. Blog spam : blog yang tidak perlu disetting terlalu bagus, dalam urusan artikel blog ini tidak perlu menulis konten karena blog ini bisa mendapatkan konten secara otomatis dari berbagai jenis situs  menggunakan software atau plugin Automatically Generated Content (AGC).  Blog jenis ini sangat dibenci google.

Google sangat intens untuk membersihkan blog spam ini, namun masih belum bersih seratus persen terbukti salah satu blog saya juga kena AGC sehingga semua konten saya mengalir ke blog tersebut.  Cara mengatasinya dengan memendekkan FEED (Jangan Setting ke mode Penuh)

Kembali ke topik : sahabat para pengguna blogger maupun wordpress jangan terlalu takut atau alergi dengan sistem copy paste ini, ada cara mengatasi agar link artikel Anda tampil bila di copy paste.

Memang artikel kita itu bagus makanya di copy paste namun cara mereka yang tidak terpuji, minimal sebagai penghargaan berilah link hidup ke sumber artikel sebagai penghargaan, bukan sekedar menuliskan sumber saja.

Cara mengatasinya adalah copy dan Paste script berikut ini :

Untuk penguna blogger silakan login ke Dashbord Bloger Anda lalu klik TEMA-SESUAIKAN-EDIT HTML. Setelah terbuka cari script/kode   </body>   biasanya terletak paling bawah dan paste di atasnya.

Simpan template hasilnya seperti ini :

Demikian semoga bermanfaat dan dapat mengurangi praktik copy paste.  Salam Blogger!

Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Write comment

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Back to Top