27 Feb 2021

Verifikasi Blog di Bing Webmaster Dilengkapi Gambar

 

www.halil.id-Setelah blog selesai di buat maka yang harus dilakukan berikutnya adalah mendaftarkan blog kita ke direktori Google Search Consol, Bing Webmaster Tools, dan Yandex Webmaster Tools, dan melakukan kirim sitemp blog Anda ke direktori terebut, lakukan kirim sitemap setiap kali melakukan perubahan di blog Anda terutama selesai publish artikel agar cepat terindeks di mesin penvari.

Saya buatkan tutorial ini secara rinci lengkap dengan gambar agar mudah diikuti untuk sahabat-sahabat blogger pemula.

Silakan menuju Bing Webmaster Tools :

Get Started di lingkaran merah :

Ada 3 pilihn akun login saya sarankan gunakan akun google yang sama dengan akun blogger biar saat verifikasi tidak perlu logout.  Silakan masukkan gmail dan pasword Anda :

Klik tanda panah yang mengarah ke bawah di lingkaran merah untuk menampilkan menu "Add a Site" klik anda (+) pada lingkaran merah :

Maka akan muncul laman berikut ini :

Silakan masukkan url blog Anda lengkap dengan https://.........dan klik Add :

Maka akan muncul 3 metede verifikasi, nah untuk pengguna blogspot silakan gunakan metode "HTML Meta Tag" seperti pada gambar no. 2 di atas.  Maka akan muncul kode yang akan di paste di HTML blog Anda.  Silakan copy kode tersebut dan paste kan di bahaw tag <head> sebelum tag <body> dan jangan dulu klik "verify" biarkan tetap terbuka.

Segera buka atau kembali ke dashboard blogger Anda, buka HTML cari <head> dan pastekan kode dari Bing webmaster Tools tadi, lihat gambar :

Simpan Template Anda. Kemudian kembali ke halaman Bing Webmaster Tools, seperti gambar berikut dan kemudian Klik "Verify" :

Maka blog Anda sudah terverifikasi dengan tampilan seperti berikut :

Selanjutnya Klik Don, dan silakan kirim Sitemap :


Pilih Sitemap Blog Anda kemudian Klik "Submit Sitemap" :

Masukkan url blog Anda dengan disertai di akhir url blog ......./sitemap.xml kemudian Klik "Submit" dan SELESAI.

Lakukan submit setiap anda melakukan perubahan di blog Anda terutama saat Anda selesai posting artikel.

Untuk fitur-fitur yang lain dari Bing Webmaster Tools silakan di coba.  banyak sekali fasilitas yang dapat kita gunakan untuk menganalisis kemajuan blog kita.  Salam Blogger.

Show comments
Hide comments
Tidak ada komentar:
Write comment

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Back to Top